Hilang


hujan selalu bisa mencuri kesadaranku
menculikku dari realita
dan menarikku ke sebuah masa yang entah nyata atau tidak

rintik hujan melalu menyisakan kenangan
aroma tubuhmu
hangatnya senyummu
renyahnya tawamu
dan aku selalu dapat mengingat
aroma strawberry pada tubuhmu

-AHK-

0 Response to Hilang

Post a Comment